Kamis, 07 Mei 2009

Floating Market (Pasar Terapung)

Floating market on the Barito river,Banjarmasin, South Borneo, Indonesia.



Traditional merchant sell and buy on the boat.

Gambar-gambar ini menunjukkan penggunaan atau fungsi kapal yang digunakan sebagai kapal dagang. Hal tersebut merupakan sisa-sisa model perdagangan yang telah dilakukan oleh nenek moyang bangsa Indonesia sejak jaman purbakala.




Mereka berjualan dan membeli barang-barang kebutuhan di atas kapal. Gambar di atas diambil di sungai Barito, Kalimantan Selatan. Dan perdagangan semacam itu sekarang masih banyak terjadi, terutama di daerah-daerah Sumatera dan Kalimantan yang sungainya masih memungkinkan untuk dilayari dengan kapal-kapal kecil maupun besar.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar